Matahari bersinar hangat,
Menemani kisah orang-orang kuat...
Bagaimana menjadikan akal sehat,
Sebagai pikiran yang menjadikan tujuan berbangsa semakin dekat...
Itu baru hebat...
Bukan mengolahnya menjadi mantra sesat seakan-akan menjadi satu-satunya obat bangsa yang dikondisikan sekarat...